PAKET WISATA PULAU KOMODO (4 HARI, 3 MALAM)

source: wisatabackpackers.blogspot.com

Apa kalian mengenali hewan diatas? Ya, hewan diatas adalah komodo. As you know, komodo mempunyai pulau tersendiri yang terletak di kepulauan Nusa Tenggara. Lebih tepatnya, Pulau Komodo terletak di sebelah barat Pulau Sumbawa yang dipisahkan oleh Selat Sape. Pulau Komodo tidak hanya menawarkan pemandangan banyaknya hewan komodo, tapi juga menawarkan pemandangan dan tempat wisata lainnya. 

DMS Tours and Travel menawarkan keliling kepulauan komodo dengan beberapa tujuan wisata dengan beberapa kegiatan disetiap tujuan tempat wisata tersebut. Dengan waktu 4 hari 3 malam, kalian dapat menikmati indahnya dan serunya kepulauan komodo. Tempat yang akan menjadi tujuan wisata di pulau Komodo salah satunya adalah sebagai berikut:

 Pink Beach, Pulau Komodo
source: blitarvaganza.com

 Pulau Kelor
source: blog.hi-indonesia.blogspot.com

 Gili Lawa
source: floresdiscovery.com

Pulau Kanawa
source: indonesia.travel

Tidak hanya keempat tujuan wisata ini saja, tetapi akan melakukan kegiatan trekking di pulau Rinca lalu melihat sunset di pulau Kalong. Isn't it amazing? 

TANGGAL
Sesi I: 4 - 7 Juni 2015
Sesi II: 10 - 13 September 2015

Peserta: Minimum 6 orang & Maximum 8 orang 
(jika yang terkumpul dibawah jumlah minimal makan ada penyesuaian harga dan keputusan dikembalikan ke forum)

BUDGET
6 pax = Rp5,100,000/orang
7 pax = Rp4,300,000/orang
8 pax = Rp4,000,000/orang
*harga dapat berubah sewaktu-waktu jika ada kenaikan harga listrik dan kenaikan BBM.

DETAIL
Includes:
- Airport Transfer
- Kapal LOB 3D2N (cabin, AC, shared bathroom)
- Meals selama di kapal
- Tiker Masuk (selama tidak ada kenaikan harga)
- Alat Snorkeling
- Penginapan 1 malam di Labuan Bajo (2 - 3 orang/kamar)
- Tour Leader dari Jakarta/Meeting point

Excludes:
- Tiket pesawat PP
- Airtax
- Tips
- Makan di Labuan Bajo
- Snack
- Pengeluaran lain yang tidak disebutkan

PEMBAYARAN
1. Pembayaran I: DP Rp500,000 maks. 1 minggu setelah pendaftaran. Jika melakukan pembatalan, maks. 1 minggu maka akan dikembalikan 100%
2. Pembayaran II: 50% sisa biaya trip maksimal 1 bulan sebelum keberangkatan. Jika melakukan pembatalan, maks. 1 minggu biaya tidak akan dikembalikan kecuali dicarikan penggantinya.
3. Pembayaran III: sisa biaya trip maks. 10 hari sebelum keberangkatan. Jika melakukan pembatalan, setelah pelunasan maka tidak akan dikembalikan kecuali ada penggantinya.

TIKET PESAWAT
Info akan diberikan kepada para peserta yang sudah mendaftar dan saat kuota minimal (6 orang) sudah tercapai.

PENDAFTARAN
Silahkan mengirimkan e-mail dengan subjeck "#mainkekomodo: daftar" dan isi form berikut:
Nama lengkap sesuai KTP & (L/P)
Akun twitter
No. HP
Emergency Contact (Nama/Hubungan/Notelp)
Sewa alat snorkeling: YA/TIDAK (ukuran kaki: xx)
Alergi makanan

Tunggu apalagi para traveler? Explore Kepulauan Komodo with DMS Tours and Travel!

Ps. ajak semua teman-teman atau keluarga kamu yang banyak agar dapat penawaran termurah dari DMS Tours and Travel. Enjoyed!

For more info, simply contact us on:
Phone: 021-29841965
Email: dms_travel@indo.net.id

1 comments:

  1. Kalo untuk 1 kelas (25 Org) dari Jogja berapa ya perorangnya?
    Makasiih

    ReplyDelete

 

INSTAGRAM (@dmstravel)

CONTACT US

PT Dirgantara Makmur Sejahtera Jl. Akses UI no 10, Kelapa Dua Depok, Jawa Barat Phone: 021-29841965 Fax: 021-29479241 Email: dms_travel@indo.net.id